GREEN SYNTHESIS SENYAWA TURUNAN DIHIDROPIRIMIDINON (DHPMs) MENGGUNAKAN KATALIS ALAMI SARI BUAH CERMAI (Phyllanthus sp) DAN ANALISIS ANTIKANKER PADA SEL PARU A549Fiqih Nurhasanah / Arif Ashari, S.Si., M.Si / Student Dissertations and Theses, 2024Turunan dihidropirimidinon (DHPMs) merupakan senyawa dengan potensi besar sebagai agen antikanker paru. Secara global, kanker paru merupakan penyebab kasus kematian terbesar di dunia. Umumnya, sel A549 merupakan sel yang biasa menyerang penderita kanker paru dengan mencakup 75-85... |
Profil Ekspresi Gen CXCR7 pada Model In Vitro Stroke Iskemik dari Neural Progenitor Cell (NPC) Macaca fascicularisSafira Dinda Rifana / Marsudi Siburian, S.Si., M.Biotech. / Undergraduate Thesis, 2024Stroke iskemik merupakan penyebab utama kematian neurologis yang diakibatkan oleh penyumbatan pembuluh darah di otak, menyebabkan penurunan aliran darah dan kerusakan sel saraf. Pengembangan terapi yang efektif untuk stroke iskemik membutuhkan model in vitro yang akurat. Model hewan pengerat sering ... |
Formulasi Sediaan Gel Ekstrak Etanol Daun Awar-awar (Ficus septica Burm. f) dan Uji Aktivitas Antiinflamasi secara In VitroKhansa Nur Izzati / apt. Gayatri Simanullang S.Farm., M.Si. / Student Dissertations and Theses, 2024Tumbuhan awar-awar (Ficus septica Burm. f) biasa digunakan dalam pengobatan tradisional untuk mengatasi inflamasi. Inflamasi atau peradangan merupakan respon biologis yang berguna untuk melindungi diri serta untuk mempercepat penyembuhan jaringan tubuh yang terluka. Inflamasi yang diobati dengan oba... |
Uji Aktivitas Penghambatan Enzim Tirosinase Oleh Ekstrak Etanol Daun Namnam (Cynometra cauliflora L.) Secara In VitroIhza Adzkiya Mubarak Al-Husni / Apt. Winni Nur Auli, M.S.Farm / Farmasi, 2025Paparan sinar ultraviolet yang berlebihan dapat menyebabkan hiperpigmentasi, suatu kondisi di mana pigmentasi kulit menjadi tidak normal. Hiperpigmentasi disebabkan oleh produksi melanin yang berlebihan, salah satu akibatnya oleh aktivitas enzim tirosinase yang menyebabkan kulit tampak lebih gelap. ... |
PERBANDINGAN AKTIVITAS ANTIINFLAMASI BERBAGAI EKSTRAK TANAMAN DAN PROPOLIS DENGAN METODE DENATURASI BSA (Bovie Serum Albumin)NI PUTU VINA FRANCISKA / / Farmasi, 2025Denaturasi merupakan perubahan struktur kimia maupun biologis pada protein karena pengaruh dari paparan panas, pH dan suhu sehingga kehilangan aktivitas biologisnya. Denaturasi protein mengakibatkan membran sel rusak sehingga enzim fosfolipase akan merubah fosfolipid menjadi mediator inflamasi. Pene... |